Warna Vespa Primavera 150 dan Primavera S ABS

Warna Vespa Primavera 150 dan Primavera S ABS –

Fightomotive.com // Haill Brad’s… Kita ulik lagi yuk tentang Skuter Matic yang dipasarkan oleh Piagio Indonesia di Negeri ini Brad’s. Berikut ini pilihan Warna Vespa Primavera 150 dan Primavera S ABS dengan harga dan Spesifikasinya.

Warna Vespa Primavera 150

Yaps… Primavera 150 I-get ABS ini mengusung Headlamp Bulat yang sudah LED, sama dengan lampu belakang dan DRLnya. Terdapat list berwarna Chrome senada dengan warna Velg, spion, cover knalpot dan behel belakang dan emblem timbul vespa. Jok berwarna cokelat terang yang memberi kesan klasik dan iconic yang menjadi cirikhasnya. Tersedia dalam 3 pilihan warna yaitu : Orange Tramonto, Grey Materia dan White Innocenza, cek tampilanya dibawah ini :

Warna Vespa Primavera 150

Vespa Primavera ABS warna Orange

Warna Vespa Primavera 150

Vespa Primavera ABS warna Abu-abu

Warna Vespa Primavera 150

Vespa Primavera ABS warna Putih

Gebrakan Yamaha, All New R15 Connected Hadirkan Sensasi Berkendara “Connect with The R Spirit”

Pilihan Warna Primavera S ABS

Untuk pilihan warna Primavera S ABS juga mengusung aksen Chrome pada Velg, Spion, behel belakang, list dan Cover Knalpotnya. Emblem vespa juga warna Chrome model timbul dan bedanya kulit jok berwarna hitam sehingga berkesan lebih sporty Brad’s. Tersedia dalam tiga pilihan warna yaitu : Black Vulcano, Green Relax serta Grey Delicato, langsung aja cek penampakanya dibawah ini.

Warna Vespa Primavera 150

Vespa Primavera S Abs warna Hitam

Warna Vespa Primavera 150

Vespa Primavera S ABS warna Hijau

Warna Vespa Primavera 150

Vespa Primavera S ABS warna Abu-abu

Harga dan fitur Vespa Primavera

Untuk fitur yang diusung antara lain kunci anti teft Imobilizzer, Headlamp dan Rear Lamp LED, Rem depan Cakram sistem ABS. Speedometer klasik perpaduan analog dan digital, USB Port Charger, pembuka jok electric dan velg ring 12 Inch. Untuk harganya Primavera I-Get 150 Rp 46.000.000,- sedangkan tipe Primavera S ABS Rp 48.500.000,- dengan status OTR Jabotabek . Jadi untuk Wilayah atau Kota lain bisa berbeda ya harganya, karena ada penyesuaian dan lain-lain…

Yamaha Zuma 125 Skutik Trail saudaranya X-Ride

Sejarah Kawasaki Edge, Motor Bebek generasi terakhir

Fungsi Foglamp pada mobil, jangan salah kaprah

 

Spesifikasi mesin Primavera 150

Skuter ini dibekali dengan Mesin berteknologi I-Get 1 Silinder 4 langkah berkapasitas 150(154.8cc) 3 valve dengan sistem Injeksi. Memiliki Power Max 8,7kW @7.500rpm serta Torsi Max 12Nm @5.000rpm yang disalurkan melalui CVT Transmisi Otomatis. Berikut ini spesifikasi lengkapnya :

Mesin
Mesin : single cylinder, 4 strokes, 3 valves
Fuel distribution system : Electronic Injection
Displacement : 154.8 cc
Max. Power : 8.7kW @ 7,500 rpm
Max. Torque : 12 Nm @ 5,000 rpm
Cooling System : Forced Air
Transmission : Automatic CVT (Continuous Variable Transmission)
Front Suspension : Single arm with helical spring and single double-acting hydraulic shock absorber
Rear Suspension : Shock absorber with adjustable preload with 4 settings
Front Brake : Ø 220 mm disc brake ABS

Rear Brake : Ø 140 mm drum brake
Front Tire : Die-cast aluminum alloy 3.00×12″ – Tubeless 110/70-12″
Rear Tire : Die-cast aluminum alloy 3.00×12″ – Tubeless 120/70-12″Length / Width1,863 mm / 695 mm
Wheel Base : 1,334 mm
Seat Height : 790 mm
Fuel Capacity : 7 (± 0.5) liter
Emission : Euro 3

Yaps… Demikian infonya… Semoga bermanfaat…
Salam Fight and Ride…
By Mas Jeck ☠️

One comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *